Efektivitas Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah dan Pemanfaatan Aplikasi Mendeley untuk Produktivitas Guru

Edy Setiyo Utomo, Diah Puji Nali Brata

Abstract


ABSTRACT

Writing competence for teachers is one of the soft skills to support productivity and creativity. The teacher’s knowledge in  preparing scientific articles and  using Mendeley application in citing reference sources is still low. This community service aims to improve understanding and skills in writing scientific articles that are integrated with technology, namely the Mendeley application. This activity is provided for teachers at SMPN 1 Gresik in offline meeting  by implementing health protocols. The method of implementing the community service consists of preparation, implementation, and evaluation. The results of activities that refer to a questionnaire containing 10 aspects in the pretest and posttest show that each aspect has exceeded the predetermined target of at least 80%, where the lowest percentage is 81.08% and the highest is 94.59%. In addition, the results of satisfaction shown by the participants, in general, were 94.6%. In other words, the community service that has been carried out at SMPN 1 Gresik regarding training in the preparation of scientific articles and the use of the Mendeley application  is very effective and successful.

 

Keywords: Training, Article, Mendeley, Teacher

 

ABSTRAK

Kompetensi menulis bagi guru merupakan salah satu kemampuan softskill untuk menunjang produktivitas berkarya dan kreativitas. Minimnya pengetahuan guru dalam penyusunan artikel ilmiah serta pemanfaatan aplikasi Mendeley dalam sitasi sumber referensi. Tujuan kegiatan pengabdian ini untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan dalam penulisan artikel ilmiah yang terintegrasi dengan teknologi yaitu aplikasi Mendeley. Kegiatan pengabdian diberikan kepada guru di SMPN 1 Gresik secara luring dengan tetap menerapkan protokol kesehatan. Metode pelaksanaan pengabdian terdiri dari persiapan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil kegiatan yang mengacu pada angket yang berisi 10 aspek pada pretest maupun posttest menunjukkan bahwa setiap aspek telah melampuai target yang telah ditentukan yaitu minimal 80%, dimana prosentase terendah sebesar 81,08% dan tertinggi sebesar 94,59%. Di samping itu, hasil kepuasan yang ditunjukkan oleh peserta secara umum sebesar 94,6%. Dengan kata lain, kegiatan pengabdian yang telah dilakukan di SMPN 1 Gresik mengenai pelatihan penyusunan artikel ilmiah dan pemanfaatan aplikasi Mendeley sangat efektif dan berhasil.

 

Kata Kunci: Pelatihan, Artikel Ilmiah, Mendeley, guru


Keywords


Training, Article, Mendeley, Teacher

Full Text:

PDF

References


Asy, M., Doddy, I., & Samsuri, T. (2021). Aplikasi Mendeley Sebagai Management Reference Tools Dalam Penyusunan Karya Ilmiah Mendeley Application as Management Reference Tools in the Preparation of Scientific Work. 6(2), 91–99.

Basri, M., Perdana, Y., Lestari, N. I., & Insani, M. (2020). Pelatihan Pemanfaatan Sistem Pembelajaran Daring bagi Guru-Guru SMA di Kecamatan Palas, Kabupaten Lampung Selatan. J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 4(2), 53. https://doi.org/10.30734/j-abdipamas.v4i2.1193

Brata, Utomo, E. S., & Sukardi, S. (2022). The Analysis of Students’ Attitudes Construction Based on Pancasila Profile to be Integrated with Teacher’s Lesson Plan in Junior High School in Pandemic Era. Proceedings of the 2nd International Conference on Education and Technology (ICETECH 2021), 630(Icetech 2021), 313–320. https://doi.org/10.2991/assehr.k.220103.045

Forefry, N., Pembina, D., Pendidikan, G., Sekolah, K., & Bermutu, S. (2017). STRATEGI PEMBERDAYAAN GURU OLEH SEKOLAH (Studi Kasus di SMAN 5 dan SMADarul Hikam Kota Bandung). None, 24(1), 47–59. https://doi.org/10.17509/jap.v24i1.6510

Hunaepi, Prayogi, S., Samsuri, T., Firdaus, L., Fitriani, H., & Asy’ari, M. (2016). Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dan teknik penulisan karya ilmiah bagi guru di mts. nw mertaknao. Lumbung Inovasi, 1(1), 38–40.

Ilmu, I., Politik, I., & Biak, I. (2021). Jurnal Pengabdian Masyarakat| BUDIMAS 2021 561. 03(02), 561–568.

Maesaroh, D. A. et al. (2022). Pelatihan data science berbasis sap analytics cloud dalam upaya meningkatkan kualitas penelitian. J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 6(1), 1–8.

Muhammad, S., & Kabir, S. (2016). WRITING RESEARCH REPORT Others Writings View project. June.

Pujilestari, Y., Alinurdin, & Rahmadi, I. F. (2021). Pelatihan Penulisan Artikel Jurnal Bagi Guru. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 208–215.

Rahayu, S., Harjono, A., Makhrus, M., Sutrio, & Verawati, N. N. S. P. (2018). Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Bagi Guru-Guru MIN Karangbaru Mataram. Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1), 54–58.

Santika, I. W. E. (2020). Pendidikan Karakter pada Pembelajaran Daring. Indonesian Values and Character Education Journal, 3(1), 8–19.

Sukarma, I. K., Prayogi, S., Muliadi, A., Firdaus, L., Samsuri, T., Mirawati, B., Sabda, D., Prasetya, B., & Karmana, I. W. (2017). Pelatihan Penulisan Karya Tulis Ilmiah Penelitian Tindakan Kelas ( Ptk ). Jurnal Lumbung Inovasi, 2(1), 68–71.

Windarto, A. P., Hartama, D., Wanto, A., & Parlina, I. (2018). Pelatihan Pemanfaatan Mendeley Desktop Sebagai Program Istimewa Untuk Akademisi Dalam Membuat Citasi Karya Ilmiah. AKSIOLOGIYA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 145. https://doi.org/10.30651/aks.v2i2.1319




DOI: http://dx.doi.org/10.30734/j-abdipamas.v6i2.2443

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)

by http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/J-ABDIPAMAS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats