Upaya Peningkatan Daya Jual Produk UMKM Desa Kusamba Bali Melalui Strategi Branding

Desak Made Febri Purnama Sari, Putu Cintya Dewi, Ida Ayu Oka Martini

Abstract


ABSTRACT

Efforts to increase the selling power of products through a branding strategy can be done by emphasizing the brand in the marketing of the products produced. Branding is a communication activity in creating the character or identity of a product image to customers. One way to promote it is through social media and the marketplace. The activity method uses several stages: permitting the implementation of the program to partners; preparation and preparation of strategies to be used; implementation of program activities; and preparation of reports. The marketing strategy used is making branding videos and promoting using Instagram social media, because social media and sales through marketplaces are said to be the best way to approach yourself with consumers. Because almost all people have social media accounts and people shop more on the marketplace

 

ABSTRAK

Upaya meningkatkan daya jual produk melalui strategi brading dapat dilakukan dengan menekankan merek dalam pemasaran produk UMKM yang dihasilkan. Kegiatan branding merupakan aktivitas komunikasi dalam membuat karakter atau identitas suatu produk untuk menciptakan dan memperahankan image produk pada pelanggan. Salah satu cara mempromosikannya yaitu melalui sosial media dan marketplace. Metode kegiatan menggunakan beberapa tahapan: perizinan pelaksanaan program kepada mitra; persiapan dan penyusunan strategi yang akan digunakan; pelaksanaan program kegiatan; dan penyusunan laporan. Strategi pemasaran yang digunakan adalah pembuatan video branding dan melakukan promosi menggunakan media sosial instagram, sebab  media sosial dan penjualan melalui marketplace disebut sebagai cara  terbaik dalam pendekatan diri dengan konsumen. Karena hampir seluruh masyarakat memiliki akun sosial media dan masyarakat lebih sering berbelanja di marketplace.


Keywords


Branding Strategy, MSME, and Digital Marketing

Full Text:

PDF

References


Gunawan, R., Malfiany, R., & Pane, H. Y. (2021). Penerapan Digital Marketing Sebagai Strategi Pemasaran Ukm Rempeyek Nok Uus Dengan Video Cinematic Didukung Motion Grafis. Pixel: Jurnal Ilmiah Komputer Grafis, 14(1), 25–36.

Hadi, D. F., & Zakiah, K. (2021). Strategi digital marketing bagi UMKM (usaha mikro kecil menengah) untuk bersaing di era pandemi_strategi digital marketing bagi UMKM (usaha mikro kecil menengah) untuk bersaing di era pandemi. Competitive, 16(1), 32–41.

Nurdiansyah, F., & Rugoyah, H. S. (2021). Strategi branding bandung giri gahana golf sebelum dan saat pandemi covid-19. Jurnal Purnama Berazam, 2(2), 153–171.

Parahiyanti, C. R., Dewi, Y. R., Prasasti, A., & Wilujeng, I. P. (2020). Penguatan Strategi Pemasaran dengan Kemasan Kekinian pada Proposal Rencana Bisnis UMKM Desa Kebontunggul Kabupaten Mojokerto. J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 4(2), 139–154.

Sari, D. M. F. P., Indriyani, N. K. R., & Kadek, N. (2022). Perubahan Pola Strategi Pemasaran Kerajinan Tangan di Singaraja Pada Masa Pandemi COVID-19. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 11(1), 170–189.

Setiawati, S. D. (2019). Strategi membangun branding bagi pelaku usaha mikro kecil menengah. Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 125–136.

Shinta, F. (2018). Kajian fast fashion dalam percepatan budaya konsumerisme. Jurnal Rupa, 3(1), 62–76.

Trulline, P. (2021). Pemasaran produk UMKM melalui media sosial dan e-commerce. Jurnal Manajemen Komunikasi, 5(2), 259.




DOI: http://dx.doi.org/10.30734/j-abdipamas.v8i2.3089

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)

by http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/J-ABDIPAMAS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats