Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Literasi Ekonomi dan Life Style Terhadap Perilaku Konsumsi Mahasiswa Jurusan Pendidikan Ekonomi IKIP PGRI Bojonegoro

Rika Pristian Fitri Astuti

Abstract


Abstrak : Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Literasi Ekonomi dan Life Style Terhadap Perilaku Konsumsi Mahasiswa Jurusan Pendidikan Ekonomi IKIP PGRI Bojonegoro. Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui pengaruh status sosial ekonomi orang tua terhadap perilaku konsumsi mahasiswa. (2) Mengetahui pengaruh literasi ekonomi terhadap perilaku konsumsi mahasiswa. (3) Mengetahui pengaruh life style terhadap perilaku konsumsi mahasiswa. (4) Mengetahui pengaruh status sosial ekonomi orang tua, literasi ekonomi dan life style terhadap perilaku konsumsi mahasiswa. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuisioner dengan teknik pengambilan sampel menggunakan  random sampling . Metode yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukan (1) Status sosial ekonomi orang tua berpengaruh positif terhadap perilaku konsumsi mahasiswa jurusan pendidikan ekonomi IKIP PGRI Bojonegoro. (2) Literasi ekonomi berpengaruh positif terhadap perilaku konsumsi mahasiswa IKIP PGRI Bojonegoro. (3) Life style berpengaruh positif terhadap perilaku konsumsi mahasiswa IKIP PGRI Bojonegoro. (4) Status sosial ekonomi orang tua, literasi Ekonomi dan life style berpengaruh terhadap perilaku konsumsi Mahasiswa Jurusan pendidikan ekonomi IKIP PGRI Bojonegoro.

 

Kata Kunci: Perilaku Konsumsi, Status Sosial,  Literasi Ekonomi, dan Life Style


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Dias. 2015. Pengaruh Literasi Ekonomi Dan Gaya Hidup Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa.Journal Vol 5 Nomor 1. Diakses 24 April 2016

Engel, J.F., R.D, Blackwell., and P.W, Miniard, (1994). Perilaku Konsumen.Jakarta: Binarupa Aksara.

Herdiyani, R. 2014. Dampak Media Bagi Remaja Perempuan. Http://www.Jurnalperempuan.com/yjp .jpo/?actâ€artikel1%7c.26%cx.

Kotte & Witt. 2005. Chance and Challenge : Assessing Economic Literacy. Technical University Dresden School of Economics.http://www.waxmann.com/fileadmin/media/zusatztexte/postlethw aite/kotte.pdf. diakses tanggal 28 April 2016

Peter Garlans Sin. 2012. Analisis Literasi Ekonomi. Jurnal Economia, Volume 8, Nomor 2.

Mangkunegara, Prabu A. (1988). Perilaku konsumen. Bandung : PT. Eresco -------. (2009). Perilaku Konsumen. Bandung : Refika Aditama

Sarwono., S.S. 2001. Psikologi Remaja. Jakarta: PT RajaGafindo Persada.

Sugiyono (2009). Statistik Untuk Penelitian. Bandung. Alfabeta

Susanto, Angga Sandy. 2013. “Membuat Segmentasi Berdasarkan Life Style (Gaya Hidup)â€. Jurnal JIBEKA, Volume 7, Nomor 2, Agustus 2013 :1-6.

http://lp3m.asia.ac.id/wpcontent/uploads/2013/08/AnggaSandy_Membuat-segementasiberdasarkan-Gaya-Hidup-LifeStyle.pdf. diakses tanggal 11 April 2016

Tabuna, R. 2001. Remaja & Perilaku Konsumtif. http://www.e-psikologi.com/remaja/191101.htm.

Yusuf, S. 2008. Psikologi Perkembangan Anak & Remaja. Bandung: PT Remaja Rosdakarya




DOI: http://dx.doi.org/10.30734/jpe.v3i2.36

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan Edutama



Creative Commons License
JURNAL PENDIDIKAN EDUTAMA(JPE) by http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/JPE/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats