Pemanfaatan Website Ejaan Bahasa Indonesia untuk Memperbaiki Literasi Kebahasaan Siswa
Abstract
abstrak—Literasi Bahasa dan Sastra merupakan paham pengetahuan dan kemampuan membaca,menulis, mencari, menelusuri, mengolah dan memahami informasi untuk menganalisis, menanggapi, dan menggunakan bahasa secara cerdas,tujuannya untuk memperbaiki literasi kebahasaan siswa dalam penggunaan bahasa indonesia yang baku melalui website ejaan.id. Penelitian ini menggunakan metode penelitian studi pustaka atau library research, hasil dari penelitian ini website ejaaan bahasa Indonesia bisa digunakan untuk memperbaiki literasi kebahasaan siswa dengan mengikuti langkah-langkah berikut: 1) buka browser google, 2) lalu kunjungi ejaan.id di pencaharian, 3)pilih menu "coba sekarang", 4) masukan teks kedalam menu input, 5) lalu perbaiki sekarang, 6) hasilnya akan keluar,Jumlah kesalahan pada data akan bertambah seiring bertambahnya jumlahk esalahan penulisan yang dilakukan oleh pengguna bahasa Indonesia. dan simpulan dari peneltian ini adalah website ejaan bahasa Indonesia bisa digunakan untuk memperbaiki literasi kebahasaan siswa.
Kata kunci— website, ejaan bahasa Indonesia, literasi kebahasaan siswa
Abstract—Language and Literature Literacy is an understanding of the knowledge and ability to read, write, search, browse, process and understand information to analyze, respond and use language intelligently, the aim is to improve students' linguistic literacy in using standard Indonesian through the spelling.id website. This research uses library research or library research methods. The results of this research are Indonesian spelling websites that can be used to improve students' linguistic literacy by following these steps: 1) open the Google browser, 2) then visit the address address.id in search, 3) select the "try it now" menu, 4) enter text into the input menu, 5) then fix it now, 6) the results will come out, the number of errors in the data will increase as the number of writing errors made by Indonesian users increases. and the conclusion of this research is an Indonesian spelling website that can be used to improve students' linguistic literacy
Keywords— website, Indonesian spelling, student linguistic literacy
Full Text:
PDFReferences
Desmirasari, R., & Oktavia, Y. (2022). Pentingnya bahasa indonesia di perguruan tinggi. Alinea: Jurnal Bahasa, Sastra dan Pengajarannya, 2(1), 114-119. Retrieved from http://ejournal.baleliterasi.org/index.php/alinea/article/view/172.
Febrina, R., Hilman, A., & Abilowo, R. A. (2018). Ejaan. id sebagai inovasi pengeditan naskah berbasis komputerisasi. Retrived from http://118.98.228.113/kbi_back/file/dokumen_makalah/dokumen_makalah_1540361267.pdf.
Gusnayetti, G. (2020). Pentingnya penggunaan bahasa indonesia di perguruan tinggi. Ensiklopedia of Journal, 2(3), 15-22. https://doi.org/10.33559/eoj.v2i3.460.
Hidayah.Y., & Ilaturahmi, A. (2020). Pengaruh model pembelajaran index card match terhadap kemampuan menelaah struktur dan kebahasaan serta menulis puisi rakyat pada peserta didik kelas vii smp negeri 3 tasikmalaya. Seminar Internasional Riksa Bahasa. Retrieved from http://proceedings.upi.edu/index.php/riksabahasa/article/view/1081.
Hidayat, A. (2015). Unsur-unsur intrinsik dan nilai-nilai psikologis dalam naskah drama “matahari di sebuah jalan kecil” karya Arifin C Noor sebagai alternatif pemilihan bahan ajar sastra di SMA. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 5(2), 1-6. Doi https://doi.org/10.25134/fjpbsi.v5i2.183.
Humaira, H. W., & Firdaus, A. (2021). Penggunaan ejaan bahasa indonesia pada makalah mahasiswa. lingua rima: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 10(3), 35-48. http://dx.doi.org/10.31000/lgrm.v10i3.5098.
Ibrahim, A., & Ambarita, A. (2018). Sistem informasi pengaduan pelanggan air berbasis website pada pdam kota ternate. IJIS-Indonesian Journal on Information System, 3(1). Doi https://doi.org/10.36549/ijis.v3i1.37.
Izzah, N. (2020). Pelatihan membuat dan mengelola website sekolah. Jurnal Abdimas Bina Bangsa, 1(2), 247-256. https://doi.org/10.46306/jabb.v1i2.40.
Jariah, S., & Marjani, M. (2019, March). Peran guru dalam gerakan literasi sekolah. In Prosiding Seminar Nasional Program Pascasarjana Universitas PGRI Palembang, 12(1). Retrived from https://jurnal.univpgri-palembang.ac.id/index.php/Prosidingpps/article/view/2643.
Maharani, D., Helmiah, F., & Rahmadani, N. (2021). Penyuluhan manfaa menggunakan internet dan website pada masa pandemi covid-19. Abdiformatika: Jurnal Pengabdian Masyarakat Informatika, 1(1), 1–7. Doi https://doi.org/10.25008/abdiformatika.v1i1.130.
Mardliyah, A. (2019). Budaya literasi sebagai upaya peningkatan keterampilan berpikir kritis di era industri revolusi 4.0. Prosiding SNP2M (Seminar Nasional Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat) UNIM, (1), 171-176. Retrieved from Retrived from http://snp2m.unim.ac.id/index.php/snp2m/article/view/334.
Mulyanto, F. (2017). Buku lengkap ebi (ejaan bahasa indonesia). Yogyakarta: Laksana.
Novianti, I., & Fatimah, V. S. (2019). Pengaruh bahasa daerah dan gaul terhadap guru dan siswa dalam kegiatan belajar mengajar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan, 1, 543-549. Retrieved from Retrived from https://prosiding.unma.ac.id/index.php/semnasfkip/article/view/78.
Nurhayati, S., & Ristanto, V. G. (2017). Sistem informasi pariwisata provinsi papua berbasis web. Sist. Inf. Pariwisata, Jenis Jenis Website, 8, 302-308. Retrived from https://www.academia.edu/download/55861614/sistem_informasi_objek_wisata_di_jayapura.pdf.
Nuswantari, E., & Hasanudin, C. (2022). Pemanfaatan aplikasi kamus besar bahasa indonesia untuk memudahkan siswa sma dalam mencari kata, frasa, dan ungkapan pada karya sastra. In Prosiding Seminar Nasional Daring: Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 2(1), 314-323). Retrived from https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/SPBSI/article/view/1265.
Panike, D. D. (2021). Analisis kesalahan ejaan bahasa indonesia pada karya ilmiah siswa kelas xi sma negeri 05 kepahiang. (doctoral dissertation, uin fas bengkulu), 1-85. Retrived from http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7001.
Riyanto, S., & Kurniawati, I. D. (2018). Rancang bangun website desa kresek-madiun untuk media informasi potensi wisata alam dan kulinier. Jurnal Sistem Informasi Dan Ilmu Komputer Prima (JUSIKOM PRIMA), 1(2). Retrieved from http://jurnal.unprimdn.ac.id/index.php/JUSIKOM/article/view/58.
Romadhon, M. H., Yudhistira, Y., & Mukrodin, M. (2021). Sistem informasi rental mobil berbsasis android dan website menggunakan framework codeigniter 3 studi kasus: CV Kopja Mandiri. Jurnal Sistem Informasi Dan Teknologi Peradaban, 2(1), 30–36. Retrieved from https://journal.peradaban.ac.id/index.php/jsitp/article/view/756.
Sari, E. D. L., Mursalim, M., & Murtadlo, A. (2017). Pengembangan teknik pembelajaran menulis dan membaca melalui gerakan literasi sekolah. Ilmu Budaya: Jurnal Bahasa, Sastra, Seni dan Budaya, 1(4), 341-352. Doi Doi Doi http://dx.doi.org/10.30872/jbssb.v1i4.772.
Subandiyah, H. (2017). Pembelajaran literasi dalam mata pelajaran bahasa indonesia. Paramasastra: Jurnal Ilmiah Bahasa Sastra dan Pembelajarannya, 2(1). Doi https://doi.org/10.26740/paramasastra.v2n1.p%p.
Syahputra, E., & Alvindi, A. (2022). Berlakunya perubahan ejaan yang disempurnakan (eyd) menjadi pedoman umum ejaan bahasa indonesia (puebi). Mahaguru: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 3(1), 160-166. https://ummaspul.e-journal.id/MGR/article/download/3923/1440.
Utami, S. P. T. (2022). Teknologi dalam penyuntingan naskah bahasa indonesia: studi komparasi pemanfaatan aplikasi sipebi, ejaan. id, lektur. id, typoonline. com, dan typograp. com. 234-240. Retrived from https://www.researchgate.net/profile/Santi-Utami/publication/364028641_Teknologi_dalam_Penyuntingan_Naskah_Bahasa_Indonesia_Studi_Komparasi_Pemanfaatan_Aplikasi_SIPEBI_ejaanid_lekturid_typoonlinecom_dan_typograpcom/links/633699209cb4fe44f3ed2ed3/Teknologi-dalam-Penyuntingan-Naskah-Bahasa-Indonesia-Studi-Komparasi-Pemanfaatan-Aplikasi-SIPEBI-ejaanid-lekturid-typoonlinecom-dan-typograpcom.pdf.
DOI: http://dx.doi.org/10.30734/jr.v1i2.2878
Refbacks
- There are currently no refbacks.