Program Penguatan Pembelajaran Online di Paud RA Daarul Amiin Purwakarta pada Masa Pandemi Covid-19
Abstract
ABSTRACT
RA Daarul Amiin is one of the pre-primary schools in Purwakarta Regency, West Java province, which implemented online learning during the Covid-19. The mentoring program was carried out to further optimize distance learning by utilizing WhatsApp media. We made learning materials in Youtube videos to facilitate the students in understanding the related materials and provide intensive teaching to students and parental guidance. The target of this program was two teachers, 15 parents, and 15 early childhood children from RA Daarul Amiin Purwakarta. The program was responded to positively by teachers because it can help their activities, e.g., prepare materials, attendance, follow-up assignments, manage online classes, respond to the students' assignment results, recapitulate grades, and respond to the parents' questions. With this program, the parents do not have to worry about mismatched online class time. They can also consult quickly on questions or tasks that have not been understood. Students got proper teaching rights and got an appreciation for the results of their work. Thus, obstacles during distance learning using WhatsApp Group in RA Daarul Amiin during the Covid-19 pandemic can be minimized.
Keywords: Impact of Covid-19, Distance Learning, Online Learning, Strengthening and Assisting Online Learning, WhatsApp Group
ABSTRAK
RA Daarul Amiin merupakan salah satu sekolah PAUD yang berada di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat yang menerapkan program pembelajaran jarak jauh selama pandemi covid-19. Program pendampingan dilakukan dengan tujuan untuk lebih mengoptimalkan pembelajaran jarak jauh dengan memanfaatkan media whatsApp. Pelaksana membuat materi pembelajaran berupa video Youtube agar siswa mampu memahami materi terkait, dan memberikan pengajaran intensif kepada siswa serta pembinaan orang tua. Sasaran program ini adalah 2 orang guru kelas, 15 orang tua, serta 15 anak usia dini dari RA Daarul Amiin Purwakarta. Program ini diterima dan ditanggapi positif oleh guru karena dapat membantu meringankan beban guru dalam mengajar online, diantaranya menyiapkan materi, absensi, follow-up tugas-tugas, memanajemen kelas online, menanggapi hasil tugas siswa, merekap nilai, dan merespon pertanyaan-pertanyaan orang tua siswa selama pembelajaran daring. Orang tua, mereka terbantu dengan adanya program ini sehingga tidak perlu khawatir terhadap kecocokan waktu kelas online dan dapat berkonsultasi dengan mudah akan soal-soal yang belum dipahami. Siswa mendapatkan hak pengajaran yang layak dan mendapatkan apresiasi akan hasil tugasnya. Dengan demikian, hambatan selama pembelajaran jarak jauh menggunakan WhatsApp Group di RA Daarul Amiin dapat diminimalisir.
Kata Kunci: Dampak Covid-19, Pembelajaran Jarak Jauh, Pembelajaran daring, Penguatan dan Pendampingan Pembelajaran Daring, Whatsapp Group.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Andriani, R. & Kasriyati, D. (2018). Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Bagi Guru Sekolah Dasar (SD) Kecamatan Rumbai Kota Pekanbaru Provinsi Riau. J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat), 2(2), 119-126. http://dx.doi.org/10.30734/j-abdipamas.v2i2.306.
Aji, R. H. S. (2020). Dampak Covid-19 Pada Pendidikan di Indonesia: Sekolah, Keterampilan, dan Proses Pembelajaran. Salam: Jurnal Sosial & Budaya Syar-i, 7(5), 395-402. https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15314.
Anggraini, A. W., & Dwiyanti, S. (2017). Penerapan Video Tutorial Make Up Pada Pelatihan Make Up Foto Casual di CV. Indo Creative Entertainment. Jurnal Tata Rias, 6(1), 99–107.
Azizah, H.N. & Setyowati, S. (2019). Pengaruh Media Video Binatang Terhadap Motorik Kasar Anak Kelompok A TK Permata Bunda Surabaya. Jurnal PAUD Teratai, 8(3), 1-4.
Buku Pedoman Kuliah Kerja Nyata Tematik Pencegahan dan Penanggulangan Dampak Covid-19 Universitas Pendidikan Indonesia. (t.t.). Diambil 8 Januari 2021, dari http://lppm.upi.edu/berita/detail/buku-pedoman-kuliah-kerja-nyata-tematik-pencegahan-dan-penanggulangan-dampak-covid19.
Enriquez, M. A. S. (2014). Students’ Perceptions on the Effectiveness of the Use of Edmodo as a Supplementary Tool for Learning. DLSU Research Congress. Presented at the DLSU Research Congress, De La Selle University, Manila, Philippines. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004.
Fuada, et al., (2021). Mengabdi dengan Sepenuh Hati di Sekolah Tempat KKN Tematik Kami. Tanggerang, Banten: Media Edukasi Indonesia.
Gusliati, P., Eliza, D., & Hartati, S. (2019). Analisis Video Pembelajaran Share Book Menggunakan Cerita Rakyat Sabai Nan Aluih pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 320-326.
Hamdani., N., Irfan, M., & Nurmayati. (2020). Penggunaan Media Pembelajaran Terhadap Motivasi Belajar Anak Usia Dini Selama Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019. Edu Religia, 4(2), 150-158.
Handayani, T., Khasanah, H. N., & Yosintha, R. (2020). Pendampingan Belajar di Rumah Bagi Siswa Sekolah Dasar Terdampak Covid-19. ABDIPRAJA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 107-115.
Hidayah, L.N., Rahmawati, L.E. & Wardani, L.S.P. (2021). Variasi Tugas dan Aktivitas Pembelajaran di Sekolah Dasar pada Masa Pandemi Corona. JPE (Jurnal Pendidikan Edutama). 8(1). 93-98. http://dx.doi.org/10.30734/jpe.v8i1.1068
Kartika, D., Amril, O., Mardius, A., Prajana, A., Astuti, Y. & Zulbahri. (2020). Pendampingan Mahasiswa Terhadap Metamorfosis Pembelajaran di Masa Pandemi Covid 19. J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat), 4(2), 1-8. http://dx.doi.org/10.30734/j-abdipamas.v4i2.1281
Khairuni, N. (2016). Dampak Positif dan Negatif Sosial Media terhadap Pendidikan Akhlak Anak (Studi Kasus di Smp Negeri 2 Kelas VIII Banda Aceh). Jurnal Edukasi, 1(1), 91-106. http://dx.doi.org/10.22373/je.v2i1.693
Korucu, A. T., & Alkan, A. (2011). Differences between m-learning (mobile learning) and elearning, basic terminology and usage of m-learning in education. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 15, 1925-1930. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2011.04.029
Kumar, V., & Nanda, P. (2018). Social Media in Higher Education: A Framework for Continuous Engagement. International Journal of Information and Communication Technology Education, 15(1), 109-120. https://doi.org/10.4018/ijicte.2019010107
Muqsith, M.K.A. & Zainiyati., H.S. (2021). Studi Komparasi Penggunaan WhatsApp dan Schoology Terhadap Hasil Belajar di Masa Darurat. JPE (Jurnal Pendidikan Edutama), 8(1), 57-62. http://dx.doi.org/10.30734/jpe.v8i1.1033
Nahdi, K., Ramdhani, S., Yuliatin, R. R., & Hadi, Y. A. (2020). Implementasi Pembelajaran pada Masa Lockdown bagi Lembaga PAUD di Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 177– 186. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.529.
Qur’aeni, A. L., Fuada, S., & Herlinawati, H. (2021). Meningkatkan Ketrampilan Siswa SDN Cintalaksana 1 Karawang pada Masa Pandemi Covid-19 Melalui Kerajinan Kertas Kokoru. Community Empowerment.
Sepriani, D. (2015). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Menginstalasi Perangkat Jaringan Lokal Pada Mata Pelajaran Produktif Kelas X SMK Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan (Skripsi No. 0, Program Studi Pendidikan Teknik Informatika, Jurusan Teknik Elektro, Universitas Negeri Malang). http://karya-ilmiah.um.ac.id/index.php/TE/article/view/39910
Setiadi, A. (2016). Pemanfaatan Media Sosial untuk Efektifitas Komunikasi. Jurnal Humaniora Universitas Bina Sarjana Indonesia, 16(2), 1-7. http://doi.org/10.31294/jc.v16i2.1283
So, S. (2016). Mobile instant messaging support for teaching and learning in higher education. Internet and Higher Education, 31, 32-42. https://doi.org/10.1016Zj.iheduc.2016.06.001
Wulandaru, N. A. (2015). Analisis Pemahaman Konseptual Materi Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit Siswa Kelas X IPA SMAN 9 Malang (Skripsi Jurusan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Malang). http://karya-ilmiah.um.ac.id/index.php/kimia/article/view/41174.
DOI: http://dx.doi.org/10.30734/j-abdipamas.v5i1.1736
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
by http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/J-ABDIPAMAS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats