IbM BAGI GURU SMP N 34 SEMARANG DALAM MENYUSUN SOAL BERSTANDAR UN

AB Prabowo KA, Suwandi Suwandi, Bambang Sulanjari, Sukma Nur Ardini

Abstract


The purpose achieved in this community service is teachers of SMPN 34 Semarang are able to compile the question items using UN standardized. Partner’s problem in this activity is that SMPN 34 is considered a new school which is using Curriculum 2013. In addition, their knowledge is still not adequate in preparing the question items, especially UN standardized. Even tough when it refers to their potential, they have high potential availability. Lecture methods, group discussions and training were used with key informant Dr. Dwi Anggani LinggarBharati, M.Pd and supported by prof. Dr. Suwandi, M.Pd. The first material gives participants knowledge of how the rules of standard question items are developed. The second material gives the knowledge how to form questions based on Bloom's Taxonomy. The third material gives strategies how to prepare learners to deal with UN. The final material is an essential material about the UN. Material presented by the key informant is the novelty value for this service. Therefore, the participants were very enthusiastic about the practice of composing question items based on standardized UN as the target of this event.

Keywords: UN question items, Teacher of SMP 34 Semarang

ABSTRAK

Tujuan yang hendak dicapai dalam pengabdian masyarakat ini adalah para guru SMPN 34 Semarang mampu menyusun soal berstandar UN. Permasalahan mitra dalam kegiatan ini adalah SMPN 34 merupakan sekolah yang masih baru dalam menggunakan Kurikulum 2013. Selain itu, pengetahuan mereka masih sangat minim dalam menyusun soal terutama berstandar UN padahal potensi yang mereka miliki sangat tinggi. Metode ceramah, diskusi kelompok dan pelatihan digunakan dalam pengabdian ini dengan narasumber utama Dr. Dwi Anggani LinggarBharati, M.Pd dan disupport oleh Prof. Dr. Suwandi, M.Pd. Materi pertama memberikan peserta pengetahuan mengenai bagaimana kaidah pengembangan soal terstandar. Materi kedua memberikan pengetahuan bagaimana bentuk pertanyaan berdasarkan Taxonomy Bloom. Materi ketiga memberikan strategi bagaimana menyiapkan peserta didik untuk menghadapi UN. Materi terakhir adalah tentang materi esensial UN. Materi yang disampaikan oleh narasumber merupakan nilai kebaruan (novelty) bagi pengabdian ini. Oleh karena itu, peserta sangat antusias berlatih menyusun soal berstandar UN sebagai luaran pengabdian ini.

Kata kunci : Soal berstandar UN, Guru SMP 34 Semarang


Keywords


Soal berstandar UN, Guru SMP 34 Semarang

Full Text:

PDF

References


_______________ . (2007). Panduan Penulisan Soal Pilihan Ganda. Pusat Penilaian Pendidikan Balitbang. Jakarta: Depdiknas

Arikunto, suharsimi. (2003). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Angkasa.

http://sukasains.com/tulisanku/dikala-guru-sulit-membuat-soal/ diakses 21 Januari 2016

http://malesbanget.com/2015/03/soal-ujian-ngaco-ini-adalah-bukti-pendidikan-indonesia-buruk/ diakses 21 Januari 2016

http://ethsjhth.blogspot.co.id/cara membuat soal. Diakses 21 Januari 2016.

https://www.google.co.id/maps/place/SMP+Negeri+34/@-6.99813,110.4755517,16z/data=!4m2!3m1!1s0x2e708c52f8a4bac5:0x1b7e0d8430393726?hl=en diakses pada 21 Januari 2016 Infoguru.blogspot.co.id diakses 20 Oktober 2015.

Pusat Pengembangan dan Pengembangan Bahasa. (1990). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta. Balai Pustaka.

Safari. (2000). Kaidah Bahasa Indonesia dalam Penulisan Soal. Jakarta: PT Kartanegara.

Wiyono, Bambang B & Sunarni. (2009). Evaluasi Program Pendidikan dan Pembelajaran. Malang: Fakultas Ilmu Pendidikan.




DOI: http://dx.doi.org/10.30734/j-abdipamas.v1i1.84

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 J-ABDIPAMAS : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat



J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)

by http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/J-ABDIPAMAS is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

View My Stats